Alat atau mesin memang sangat membantu dalam kegiatan manusia. Baik dalam kegiatan maupun dalam kegiatan yang besar. Bukan rahasia lagi apabila setiap kegiatan yang dilakukan manusia akan selalu dibantu oleh alat atau mesin. Sesuai perkembangan zaman juga,alat atau mesin juga semakin berkembang dan memperbaruhi sehingga makin memudahkan tugas dan pekerjaan manusia. Dengan berkembangnya alat dan mesin yang mampu meringankan pekerjaan manusia, tidak sedikit perusahaan pembuat alat atau perusahaan pengahasil mesin yang setiap tahunnya akan memperbaruhi produk-produk mereka agar memudahkan pekerjaan manusia dan tentunya mendapat kepercayaan oleh masyarakat karena kualitas produknya yang dianggap luar biasa. Salah satu mesin atau alat yang sangat membantu dlam proses pekerjaan manusia, ialah mesin potong kertas.
Produksi kertas yang semakin hari semakin beragam jenisnya dan ukurannya, maka diperlukan juga alat untuk memotong kertas tersebut. Orang tidak akan bisa menggunakan kertas yang ukurannya lebar tanpa harus dioleh terlebih dahulu oleh perusahaan untuk dibuat potongan kecilnya. Tentunya hal tersebut membutuhkan alat potong kertas. Tidak sedikit perusahaan atau pabrik pembuatan kertas juga memproduksi mesin atau alat pemotongnya sehingga meringankan biaya produksi, tanpa harus membiarkan produk lembaran kertasnya dipotong oleh perusahaan atau pabrik pemotongan kertas. Namun ada juga yang dilakukan secara terpisah. Mesin atau alat pemotong yang digunakan juga beragam sesuai dengan jenis kertas, ukuran yang hendak di potong dan tingkat ketebalan kertas tersebut. Dengan perbedaan tersebut, maka tentunya tercipta beragam alat pemotong kertas juga.
Alat atau mesin yang biasanya digunakan untuk memotong kertas HVS tidak akan bisa digunakan untuk memotong kertas jenis concordekarena tingkat ketebalannya sendiri sudah berbeda. Pada alat pemotong kertas HVS sendiri, dalam satu alatnya bisa digunakan untuk memotong 20-200 lembar kertas dan tentunya harus tetap digerakan dengan tenaga manusia. Meskkipun alat tersebut memang membantu dalam pekerjaan manusia, ada beberapa alat potong kertasย yang harus digerakan oleh tenaga manusia. Pada beberapa usaha percetakan juga pasti menyediakan satu atau dua alat pemotong kertas yang digunakan untuk memotong kertas.